Profil Lengkap Presiden - Wapres RI 2024-2029, Riwayat Pekerjaan Gibran Bikin Geleng - Geleng

Profil Lengkap Presiden - Wapres RI 2024-2029, Riwayat Pekerjaan Gibran Bikin Geleng - Geleng

Nasional | bojonegoro.inews.id | Senin, 21 Oktober 2024 - 11:10
share

Jakarta, iNewsBojonegoro.id - Presiden dan Wakil Presiden terpilih hasil Pemilu 2024, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming resmi dilantik pada 20 Oktober 2024. Dan berikut profil lengkapnya:

Presiden :

H. Prabowo Subianto

Nama Lengkap

H. Prabowo Subianto Djojohadikusumo

Tempat, Tanggal Lahir: Jakarta, 17 Oktober 1951

Riwayat Pendidikan:

1956-1957 : TK Sekolah Sumbangsih, Jakarta

1957-1960 : SD The Dean School, Singapura

1960-1962 : SD Glenealy Junior School, Hong Kong

1962-1964 : SMP Victoria Institute, Kuala Lumpur, Malaysia

1964-1966 : SMP Zurich International School

1966-1968 : SMA The American School in London, Inggris

1970-1974 : Akademi Militer Nasional/AKABRI, Magelang

Riwayat Pekerjaan : 

1998 : Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat

2001-2025 : Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Indonesia (PB IPSI)

2004-2015 : Ketua Umum Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI)

2014-Sekarang : Ketua Umum Partai Gerindra

2019-2024 : Menteri Pertahanan

Wakil Presiden :

Gibran Rakabuming

Nama Lengkap : 

Gibran Rakabuming Raka

Tempat, Tanggal Lahir: Surakarta, 1 Oktober 1987

Riwayat Pendidikan:

1993-1999 : SDN Mangkubumen Kidul, Surakarta

1999-2002 : SMPN 1 Surakarta

2002-2004 : Orchid Park Secondary School, Singapura

2004-2007 : Management Development Institute of Singapore

2007-2010 : Insearch di University of Technology Sydney (UTS Insearch), Australia

Riwayat Pekerjaan :

2019-2024 : Komisaris Utama PT Pemuda Cari Cuan

2021-2024 : Wali Kota Solo

Topik Menarik